Pengaruh Penerapan Sistem Siaga Pro Max Terhadap Kepuasan Kerja Dan Tingkat Produktivitas Kerja Pegawai Di Kantor Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Sumenep

  • Syafira Agitha Sari
  • Ida Syafriyani
  • Roos Yuliastina

Abstract

Abstract

Based on the results of research conducted at the BKPSDM office in Sumenep Regency, data collection in this study was carried out by distributing questionnaires to 70 respondents containing the variables performance management (X1), job satisfaction (Y1) and work productivity (Y2). This study aims to determine the effect of implementing the Siaga Pro Max system on job satisfaction and work productivity levels of employees at the BKPSDM office in Sumenep Regency. The results showed that performance management through the implementation of the Standby Pro Max system had a significant effect on job satisfaction with an effect of 16.8% and a significant effect on the level of work productivity of 13.9%. Based on the t test, it shows job satisfaction, namely tcount 3.823 with a significance of 0.000<0.005, with ttable 1.995, with performance management, namely tcount 3.708 with a significance of 0.000<0.005, with ttable 1.995 which means H1 is accepted, meaning that there is an influence between performance management on satisfaction Work. While work productivity is tcount 4.057 with a significance of 0.000

<0.005, with ttable 1.995, with performance management namely tcount 3.313 with a significance of 0.001

<0.005, with ttable 1.995 which means H1 is accepted, meaning that there is an influence between performance management on work productivity.

Keywords: Performance Management, Job Satisfaction, Work Productivity

 

Abstrak

 

Berdasarkan hasil penelitian yang dilaksanakan di kantor BKPSDM Kabupaten Sumenep, pengambilan data pada penelitian ini dilakukan dengan penyebaran kuesioner kepada 70 responden yang berisi variabel manajemen kinerja (X1), kepuasan kerja (Y1) dan produktivitas kerja (Y2). penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan sistem Siaga Pro Max terhadap kepuasa kerja dan tingkat produktivitas kerja pegawai di kantor BKPSDM Kabupaten Sumenep. Hasil penelitian menunjukkan manajemen kinerja melalui penerapan sistem Siaga Pro Max berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja dengan pengaruh sebesar 16,8% dan berpengaruh signifikan terhadap tingkat produktivitas kerja sebesar 13,9%. Berdasarkan pada uji t , menunjukkan kepuasan kerja yaitu t hitung 3,823 dengan signifikansi 0,000<0,005 , dengan ttabel 1,995 , dengan manajemen kinerja yaitu thitung 3,708 dengan signifikansi 0,000<0,005 , dengan ttabel 1,995 yang berarti H1 diterima, artinya terdapat pengaruh antara manajemen kinerja terhadap kepuasan kerja. Sedangkan produktivitas kerja yaitu thitung 4,057 dengan signifikansi 0,000<0,005 , dengan t tabel 1,995 , dengan manajemen kinerja yaitu thitung 3,313 dengan signifikansi 0,001<0,005 , dengan ttabel 1,995 yang berarti H1 diterima, artinya terdapat pengaruh antara manajemen kinerja terhadap produktivitas kerja.

Kata Kunci: Manajemen Kinerja, Kepuasan Kerja, Produktivitas Kerja

References

Admin. (2021). Tingkatkan Disiplin ASN, Pemkab Sumenep Launching Aplikasi Siaga Pro Max. asatoe.com. https://asatoe.co/tingkatkan-disiplin-asn- pemkab-sumenep-launching-aplikasi- siaga-pro-max-534/
Beritalima, R. (2021). Terobosan Baru Pemkab Sumenep Kembangkan Sistem Absensi Online Smart Phone. beritalima.com.
Hery. (2019). Manajemen Kinerja. Jakarta: PT. Gramedia.
Milazzo, N., Lorenzo, S., Paternostro, M., & Palma, G. M. (2019). Role of information backflow in the emergence of quantum Darwinism. In Physical Review A (Vol. 100, Nomor 1). https://doi.org/10.1103/PhysRevA.100.0 12101
Redaksi. (2021). Hebat, Semua Layanan ASN Sumenep Bisa Dilakukan via Smartphone. matamaduranews.com. https://matamaduranews.com/hebat- semua-layanan-asn-sumenep-bisa- ilakukan-via-smartphone/
Redaktur Koesnadi. (2021). Pemkab Sumenep Launching Aplikasi Siaga Pro Max. Sigap88.com.

https://sigap88.com/pemkab-sumenep- launching-aplikasi-siaga-pro-max.html
Setyanti, S. W. L. H., Sudarsih, S., & Audiva,
D. (2022). Pengaruh Keterampilan, Disiplin Kerja, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan. EKOMBIS REVIEW: Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisnis, 10(S1), 17–24. https://doi.org/10.37676/ekombis.v10is1. 1938
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sumenep, P. K. (2021). Pelan Tapi Pasti, Pemkab Sumenep Tinggalkan Absensi Konvensional. dapurrakyatnews.com. https://dapurrakyatnews.com/pelan-tapi- pasti-pemkab-sumenep-tinggalkan- absensi-konvensional/
Tannady, Hendy. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Universitas Bunda Mulia
Wijonarko, G., & Wirapraja, A. (2021). Analisis Kualitas Aplikasi OrangeHRM Menggunakan WebQual 4.0 Dalam Mempengaruhi Kepuasan Karyawan dan Produktivitas Kerja. Teknika, 10(2), 146– 151.https://doi.org/10.34148/teknika.v10i 2.381
Published
2024-01-09
Abstract viewed = 109 times
pdf (Bahasa Indonesia) downloaded = 82 times